Dead Lift dengan Barbell



Langkah melakukan latihan dead lift

  1. Berdiri menghadap barbell yang sudah diberi beban (atur beban sesuai kemampuan). Tekuk lutut Anda, tetap jaga punggung tetap lurus (jangan bungkuk), pegang batang dari barbell. Lebar pegangan kurang lebih selebar bahu, genggam bar dengan punggung tangan menghadap keluar (lihat gambar 1).
  2. Sambil pegang batang barbell, angkat beban keatas dengan bantuan otot kaki dan pinggang hingga tubuh berdiri tegak (lihat gambar 2), sambil membuang nafas. Saat diposisi pada gambar dua, regangkan dada dan bahu kebelakang. Bayangkang postur tentara saat mereka berdiri tegak. Itu postur akhir yang diharapkan dari langkah 2.
  3. Kembali ke langkah 1 (lihat gambar 1), dengan menekukan kaki sambil memiringkan punggung kedepan. Ingat postur punggung harus tetap tegak. Setelah beban menyentuh lantai, kembali ulangi langkah ke-2, hingga repetisi yang ditentukan sudah tercapai.


Latihan dead lift ini cukup berbahaya, hati-hati cedera. Usahakan menggunakan beban ringan dahulu, bila ada personal trainee, minta saran dan bantuan.

Peninggi Badan Tiens